COMANDO. Diberdayakan oleh Blogger.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


-->
RENCANA PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN



SMP / MTs                  : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran            :  Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas / Semester          : VIII / II
Standar Kompetensi   : 5. Memahami Usaha persiapan kemerdekaan
Kompetensi Dasar       : 5.1. Mendeskripsikan peristiwa-peristiwa sekitar proklamasi
         dan proses terbentuknya negara kesatuan Republik
         Indonesia.
Indikator                     :
·         Melacak perbedaan perspektif antar kelompok sekitar proklamasi.
·         Menyusun kronologis proklamasi kemerdekaan Indonesia.
·         Mendiskripsikan secara kronologis proses penyebaran berita tentang proklamasi kemerdekaan dan sikap rakyat di berbagai daerah.
·         Menjalankan proses terbentuknya negara dan pemerintah Republik Indonesia beserta kelengkapannya dengan sidang PPKI.
·         Menganalisis dukungan spontan dan tindakan heroik dari berbagai daerah terhadap pembentukan negara dn pemerintah Republik Indonesia.
Alokasi                        :     jam pelajaran (     x pertemuan )


A. Tujuan Pembelajaran      :
Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran siswa dapat :
  1. Menggali informasi tentang perbedaan perspektif antar kelompok sekitar proklamasi kemerdekaan Indonesia dengan referensi dan sumber lain yang relevan.
  2. Membuat naskah sosiodrama kronologis proklamasi kemerdekaan Indonesia dan menampilkannya.
  3. Menggali informasi dengan referensi dan sumber yang relevan tentang penyebaran berita proklamasi kemerdekaan.
  4. Menelaah proses terbentuknya negara dan pemerintah Republik Indonesia dengan sidang-sidang PPKI tanggal 18,19, dan 22 agustus 1945.
  5. Membaca buku referensi dan mengamati gambar dukungan spontan dan tindakan heroic dari berbagai daerah.

B. Materi Pembelajaran       :
  1. Alasan Jepang membentuk BPUPKI
Ebagai tindak lanjut dari janji Koiso itu maka pada tanggal 1 Maret, Letnan Jenderal Kumakici Harada selaku Panglima Tentara Jepang, mengumumkan pembentukan Badan penyelidik Usaha – Usaha Persiapan  Kemerdekaan Indonesia ( BPUPKI ), BPUPKI sering disebut Dokuritsu Junbi Cosakai.
  1. Penyusunan dasar dan konstitusi untuk Negara yang akan didirikan
BPUPKI mengadakan 2 kali siding untuk merumuskan dasar Negara, yaitu pada tanggal 29 Mei – 1 Juni 1945 dan Sidang Kedua pada tanggal 10 – 17 Juli 1945
  1. Peranan PPKI dalam proses persiapan kemerdekaan Indonesia
Pada tanggal 7 Agustus 1945 BPUPKI dinyatakan bubar dan dibentuk PPKI. Tugas utama PPKI adalah mempersiapkan segala sesuatu yang berkenaan dengan Proklamasi Kemerdekaan republik Indonesia.


C. Metode Pengajaran          :
1.                              Ceramah bervariasi
2.                              Diskusi
3.                              Inquiry
4.                              Tanya Jawab
5.                              Simulasi
6.                              Observasi/Pengamatan

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran        :
1.   Pertemuan I    
Materi  : Perbedaan perspektif antar kelompok sekitar proklamasi kemerdekaan
              Indonesia.    
      a. Pendahuluan            :
1.      Memeriksa kehadiran siswa.
2.      Memotivasi dengan mengajukan pertanyaan :
-          Apa yang di maksud dengan golongan tua.
-          Siapa saja tokoh-tokoh golongan tua.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memandu siswa melaksanakan diskusi dan semua kelompok di persilahkan untuk mengatur tempat duduk dan pembagian tugas hasil diskusi.
2.      Masing-masing kelompok mendiskusikan :
-    Golongan tua, golongan muda, tokoh-tokohnya, perspektif masing-masing golongan.
3.      Mempresentasikan hasil diskusi masing-masing kelompok.
4.      Melakukan penilaian dari hasil pengamatan palaksanaan diskusi dan presentasi.
          
2.   Pertemuan II 
Materi  :  - Kronologis proklamasi kemerdekaan Indonesia.
      a. Pendahuluan            :

1.      Memeriksa kehadiran siswa.
2.      Memotivasi dengan mengajukan pertanyaan, contoh :
-          Kapan Jepang menyerah pada sekutu.
-          Apa yang di maksud dengan status quo.
-          Siapa yang terlibat dalam proses penulisan naskah proklamasi.
3. Apresiasi  :
      - menyerahkan Jepang kepada sekutu.
      - status quo di Indonesia akibat menyerahnya Jepang.
      - tokoh-tokoh yang terlibat dalam penulisan naskah proklamasi.



b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memberi penjelasan materi di selingi tanya jawab.
2.      Guru memberi tugas-tugas kelompok.
3.      Guru mempresentasikan tugas masing-masing kelompok.
c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Memberi tugas individu.

3.   Pertemuan III 
Materi  :  Penyebaran berita proklamasi kemerdekaan malalui berita radio, panflet, selebaran.
      a. Pendahuluan            :
1.      Memeriksa kehadiran siswa.
2.      Memotivasi dengan mengajukan pertanyaan, contoh :
-          Apa nama kantor berita milik Jepang.
-          Siapa nama tokoh yang menyebarkan berita proklamasi.
-          Apa nama surat kabar yang memberitakan proklamasi.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memberi penjelasan materi di selingi tanya jawab.
2.      Guru memberi tugas-tugas kelompok.
3.      Guru mempresentasikan tugas masing-masing kelompok.
c. Penutup
1.      Penilaian

4.   Pertemuan IV
Materi  :  Proses terbentuknya negara dan pemerintah Republik Indonesia dengan sidang PPKI.
      a. Pendahuluan            :
1.      Apresiasi  : tanya jawab tentang PPKI.
2.      Motivasi   :
-          Mengajukan pertanyaan tentang hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945.
-          Mengajukan pertanyaan tentang hasil sidang PPKI tanggal 19 Agustus 1945.
-          Mengajukan pertanyaan tentang hasil sidang PPKI tanggal 22 Agustus 1945.
b. Kegiatan Inti.
    1. Guru menjelasankan hasil sidang PPKI tanggal 18, 19,22 Agustus 1945.
c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Memberi tugas individu.

           
E. Sumber dan Media Pembelajaran.
1.                                                                                                            Buku Panduan
2.                                                                                                            Gambar – gambar yang relevan



F.  Penilaian Hasil Belajar
1. Tehnik
1.      Tes tertulis

1.      Apa perbedaan pendapat yang terjadi pada golongan tua dan golongan muda?
2.      Jelaskan apa yang di maksud dengan vacuum of  power?
3.      Sebutkan hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945.




                                                                                    ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................



KUNCI KD 5.1


1.        Golongan tua berpendapat  Proklamasi harus terencanakan secara matang dan akan dibicarakan dulu dalam rapat PPKI Tgl 18 Agustus 1945, sedangkan  golongan muda berpendapat bahwa Proklamasi harus segera dilaksanakan apabila tidak sekutu akan segera datang  dan mengambil aliih kekuasaan di Indonesia

2.        Kekosongan Kekuasaan

3.        a.    Mengesahkan UUD
a.        Memilih Presiden dan Wakil Presiden
b.       Untuk sementara waktu Presiden dibantu oleh sebuah Komite nasional



 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(R P P)
                                                                                         
Sekolah                                    : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran             : I P S
Kelas / Semester          : VIII / 2
Standar Kompetensi     : 5.       Memahami Usaha persiapan Kemerdekaan
Kompetensi Dasar       : 5.2     Menjelaskan Proses persiapan Kemerdekaan Indonesia
Indikator                      :
·         Mendeskripsikan alasan Jepang membentuk BPUPKI
·         Mendeskripsikan secara kronologis proses penyu-sunan dasar dan konstitusi untuk Negara Indonesia yang akan didirikan
·         Mengidentifikasi dibentuknya PPKI dan peranannya dalam proses persiapan kemerdekaan Indonesia
Alokasi Waktu             :    x pertemuan (    jam pelajaran )

B.     Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai kegiatan pembelajaran siswa dapat :
1.     Mendeskripsikan alasan Jepang membentuk BPUPKI
2.     Mendeskripsikan secara kronologis proses penyu-sunan dasar dan konstitusi untuk Negara Indonesia yang akan didirikan
3.     Mengidentifikasi alasan dibentuknya PPKI dan peranannya dalam proses persiapan kemerdekaan Indonesia
4.     Menyebutkan hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

C.     Materi Pembelajaran
1.     Perbedaan perspektif antar kelompok sekitar proklamasi Kemerekaan Indonesia
2.     Kronologi Proklamasi kemerdekaan Indonesia
Proklamasi dilaksanakan di halaman Rumah Jalan pegangsaan timur No. 56, dengan pengibaran bendera sang merah putih dengan tiang dari bambu, dan bendera merah putih yang dijahit sendiri oleh Ibu Fatmawati. Pukul 10.00 WIB acara dimulai dengan pidato sambutan Ir. Soekarno dan selanjutnya membacakan Proklamasi kemerdekaan Indonesia yang telah ditandatangani oelh Ir Soekarno dan Drs. Moh. Hatta.
3.     Penyebaran berita proklamasi kemerdekaan melalui berita radio,panflet, selebaran.
Berita proklamasi segera menyebar ke seluruh Jakarta. Setelah itu para wartawan pemuda mulai menyebarluaskan  berita Proklamasi Kemerdekaan indonesia itu ke penjuru tanah air melalui berita radio,panflet, selebaran.
4.     Proses terbentuknya negara dan pemerintah Republik Indonesia dengan sidang PPKI
Berkaiatn dengan belum adanya  pemerintahan, pada tanggal 18 Agustus 1945 diadakan  sidang pertama PPKI untuk mengesahkan UUD serta pengangkatan Presiden dan wakil presiden. Sidang yang kedua tanggal 19 Agustus 1945 pembentukan Kementrian dan Pembagian daerah. Sidang yang ketiga tanggal 22 Agustus 1945 Pembentukan Komite Nasional Indonesia
5.     Dukungan dari berbagai daerah berupa dukungan spontan dan tindakan heroik dari berbagai daerah.
Di Jakarta Kelompok – kelompok aksi pemuda setelah mendengar Kemerdekaan Indonesia segera melucuti senjata tentara Jepang dan menduduki kantor – kantor penting dan menyatakan sebagai milik Indonesia. Di Bandung dan Semarang juga tejadi usaha perebutan senjata terhadap tentara Jepang. Sedangkan di Jogjakarta masyarakat  mengadakan arak – arakan berkeliling kota yang dipimpin oleh Ki Hajar dewantara dengan emmbawa bendera merah putih.

D.     Metode Pembelajaran
1.     Ceramah bervariasi
2.     Diskusi
3.     Inquiri
4.     Tanya jawab
5.     Penugasan

D       Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1.     Pertemuan 1
Materi : Alasan Jepang membentuk BPUPKI
a.    Pendahuluan
§   Memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan keapihan kelas
§   Motivasi dengan mengajukan pertanyaan misalnya :
1)       Apakah kalian pernah mendengar BPUPKI ?
2)       Siapakah ketua BPUPKI ?
3)       Apakah peranan BPUPKI dalam rangka persiapan kemerkadean Indonesia ?
§   Pengetahuan pra syarat
1)       BPUPKI bertugas mempelajari dan menyusun................ .............. Pembangunan pemerintahan Indonesia merdeka
2)       Pembentukan badai ini berkaitan dengan hari kekaisaran Jepang
b.    Kegiatan Inti
§   Guru memandu siswa untuk melaksanakan diskusi, dan semua kelompok dipersilahkan mengatur tempat duduk, pembagian tugas berdiskusi dan menulis hasil diskusi
§   Masing-masing kelompok mendiskusikan tentang : alasan Jepang membentuk BPUPKI
§   Mempresentasikan hasil diskusi dari masing-masing kelompok
§   Melakukan penilaian dari hasil pengamatan pelaksanaan dan presentasi
c.    Penutup
§   Membuat kesimpilan bersama-sama dari hasil diskusi
§   Melakukan tes/pertanyaan yang berhubungan dengan materi di atas
§   Memberikan tugas individual agar isiswa menuliskan latar belakang terbentuknya BPUPKI.

2.     Pertemuan 2
Materi : Proses penyusunan dasar dan konstitusi untuk Negara Indonesia yang akan didirikan
a.    Pendahuluan :
Menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
§   Apersepsi : Diingatkan kembali pelajaran yang telah lalu yaitu tentang Berita Proklamasi Kemerdekaan
§   Motivasi : ditampilkan gambar tokoh-tokoh pendiri Republik Indonesia misalnya Soekarno-Hatta, Mohammad Yamin
b.    Kegiatan Inti
§   Mengarahkan siswa untuk membaca buku dan mengamati gamber-gambar yang berkaitan dengan proses penyusunan dasar dan konstitusi untuk Negara Indonesia yang akan didirikan
§   Guru membagi dalam kelompok-kelompok maksimal 5 orang siswa untuk berdiskusi membahas tentang hasil isi Sidang BPUPKI 1 Maret – Nopember 1945 dan PPKI (awal Agustus 1945)
§   Tanya jawab cara-cara yang dilakukan untuk memutuskan hasil Agenda Sidang kedua lembaga tersebut.
c.    Memberikan tugas rumah untuk membuat sebuah karangan berpolitik ”Seandainya aku hidup di masa Proklamasi kemerdekaan 28 Agustus 1945 ” dengan ketentuan sebagai berikut :
1)       Panjang karangan 4-5 paragraf 100-150 kata
2)       Di tulis di atas kertas folio, menggunakan bolpoin tinta hits
3)       Menggunakan ejaan yang benar

3.     Pertemuan ke 3
a.    Pendahuluan
§   Apersepsi : Berdialog tentang kelemahan-kelemahan yang ada dalam BPUPKI
§   Motivasi : Bahwa bentuk Negara kesatuan awalnya tidak merupakan pilihan pertama, ada pilihan bentuk negara lain misalnya : Negara kerajaan, negara Islam, atau federal akhirnya disetujui bentuk Negara Republik/Kesatuan.


b.    Kegiatan Inti
§   Mempresentasikan hasil pekerjaan rumah denganmenyruh 2 anak untuk membawaknya di depan kelas.
§   Guru membagi dalam kelompok maksimal 5 orang kemudian memberi tugas untuk menyebutkan 6 peranan PPKI dalam melakukan sidang secara berkala.
§   Mempresentasikan hasil diskusi masing-masing kelompok
§   Mengadakan pengamatan terhadap jalannya diskusi
c.    Guru dan siswa menyimpulkan hasil diskusi kelompok


E       Sumber Belajar
1.     Buku Sejarah pengangan siswa
2.     Buku referensi ( Tiga serangkai )
3.     Foto-foto tokoh kemerdekaan

F        Penilaian

1.     Test Tertulis ( terlampir )
2.     Penugasan ( tersirat pada pertemuan ke – 2 )
3.     Observasi ( Terlampir )
     


                                                                                    ...........................,   ......................

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................







SOAL KD 5.2


  1. Jelaskan peranan Ahmad Subarjo dalam Peristiwa Rengas dengklok !


  1. Setelah Proklamasi mengapa pembentukan alat pemerintahan mutlak harus dilakukan ?


  1. Jelaskan alasan Pemerintah membentuk BKR dan bukan TKR ?

KUNCI KD 5.2


  1. Ahmad Subarjo berhasil menengahi perbedaan pendapat yang terjadi antara golongan tua dan golongan muda tentang pelaksanaan Proklamasi


  1. Agar Negara Inonesia yang baru berdiri dapat menjalankan fungsinya sebagai mana layaknya suatu Negara


  1. Untuk menghindari konfrontasi dengan kekuatan – kekuatan asing di Indonesia
 
RENCANA PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN



SMP / MTs                  : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran            :  Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas / Semester          : VIII / II
Standar Kompetensi   : 6. Memahami pranata dan penyimpangan sosial.
Kompetensi Dasar       :6.1. Mendeskripsikan bentuk-bentuk hubungan sosial.
Indikator                     :
·         Mengidentifikasi bentuk-bentuk hubungan sosial.
·         Mengidentifikasi faktor-faktor pendorong terjadinya hubungan sosial.
·         Mengidentifikasi dampak-dampak hubungan sosial.
Alokasi                        :    jam pelajaran (    x pertemuan )


A. Tujuan Pembelajaran      :
Setelah mempelajari materi siswa diharapkan mampu :
  1. Menyebutkan bentuk-bentuk hubungan sosial.
  2. Menyebutkan faktor-faktor pendorong terjadinya hubungan sosial.
  3. Menjelaskan dampak-dampak hubungan sosial.

B. Materi Pembelajaran       :
  1. Bentuk-bentuk hubungan sosial.
·         Bentuk Hubungan Sosial Asosiatif
-          Kerjasama
-          Akomodasi
-          Asimilasi
-          Akulturasi
·         Bentuk Hubungan Sosial Disosiatif
-          Persaingan
-          Kontravensi
-          Pertentangan atau Pertikaian ( Konflik )
  1. Faktor-faktor pendorong terjadinya hubungan sosial.
·         Bentuk Hubungan Sosial Asosiatif
-          Kerjasama : adanya kesamaan tujuan, adanya ancaman dari luar, mencari ekuntungan
-          Akomodasi : pemaksaan, kompromi, toleransi
-          Asimilasi : toleransi, kesempatan yang sama, sikap menghargai, perkawinan campuran, adanya musuh bersama dari dari luar.
-          Akulturasi : dua kebudayaan yang berbeda
·         Bentuk Hubungan Sosial Disosiatif
-          Persaingan : mendapatkan status social, mendapatkan kekuasaan, mendapatkan nama baik, mendapatkan kekayaan
-          Kontravensi : ketidak pastian tentang diri sesorang, perasaan tidak suka, benci atau keraguan.
-          Pertentangan atau Pertikaian ( Konflik ) : perbedaan antar individu, perbedaan kebudayaan, perbedaan kebudayaan dan perubahan social
  1. Dampak-dampak terjadinya hubungan sosial.
C. Metode Pengajaran          :
1.                              Ceramah bervariasi
2.                              Diskusi
3.                              Inquiry
4.                              Tanya Jawab
5.                              Simulasi
6.                              Observasi/Pengamatan

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran        :
1.   Pertemuan I    
Materi  ;   Bentuk-bentuk hubungan sosial.
      a. Pendahuluan            :
1.Apersepsi  : Menunjukkan gambar bentuk-bentuk hubungan sosial.
2.Motivasi    : Siswa di minta mengamati gambar bentuk-bentuk hubungan
                          sosial.
b. Kegiatan Inti.
1.      Siswa di bagi empat kelompok
2.      Setiap kelompok mendiskusikan tentang bentuk-bentuk hubungan sosial.
3.      Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi.
4.      Setiap kelompok memperesentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.


c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Memberi tugas individu.
           
2.   Pertemuan II
Materi  ;   Bentuk-bentuk hubungan sosial.
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : Jelaskan bentuk-bentuk hubungan sosial.
2.      Motivasi    : memberi contoh faktor pendorong terjadinya hubungan
                          sosial.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memberikan penjelasan materi di selingi tanya jawab
2.      Guru memberikan tugas kelompok.
3.      Mempresentasikan tugas masing-masing kelompok.
c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Memberi tugas individu.
3.   Pertemuan III
Materi  ;   Dampak-dampak hubungan sosial.
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : Contoh-contoh hubungan sosial di kelas.
2.      Motivasi    : -


b. Kegiatan Inti.
1.      Siswa di bagi empat kelompok
2.      Setiap kelompok mendiskusikan tentang dampak-dampak hubungan sosial.
3.      Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi.
4.      Setiap kelompok memperesentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
c. Penutup
1.Penilaian
2.Memberi tugas individu.
           
E. Sumber dan Media Pembelajaran.
1.                                                                                                            Buku IPS yang relevan
2.                                                                                                            Gambar-gambar hubungan sosial
3.                                                                                                            OHP
4.                                                                                                            Rubrik simulasi dan rubric observasi.

F.  Penilaian Hasil Belajar
1. Tehnik Penilaian
1.      Tes lesan
2.      Tes tertulis
3.      Penugasan
2. Bentuk Instrumen
1.      Daftar pertanyaan
2.      contoh gambar
3.      Tes uraian
3. Soal / Insrumen
1.      sebutkan bentuk-bentuk hubungan sosial
2.      sebutkan faktor-faktor pendorong terjadinya hubungan sosial.
3.      Jelaskan dampak-dampak terjadinya hubungan sosial.




                                                                                    ...........................,   ......................

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................
           











KUNCI KD 6.1



  1. a.     Antara orang perorangan yng merupakan kontak social antara seseorang
dengan orang lain
b.       Antara sesorang dengan kelompok dalam masyarakat
c.        Antara suatu kelompok manusiaa dengan kelompok manusia lainnya


  1. Interaksi social merupakan perwujudan dari proses social. Proses terjad karena adanya aktifitas social dalam interaksi social



  1. Dampak proses asosiatif yang mengarah pada kerjasama dan dampak proses disosiatif yang mengarah pada bentuk persaingan / pertentangan dan pertikaian




















 
RENCANA PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN



SMP / MTs                  : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran            :  Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas / Semester          : VIII / II
Standar Kompetensi   : 6. Memahami pranata dan penyimpangan sosial.
Kompetensi Dasar       :6.2. Mendeskripsikan pranata sosial dalam kehidupan
        masyarakat.
Indikator                     :
·         Mendeskripsikan peran pranata keluarga dalam pembentukan kepribadian.
·         Mengidentifikasi fungsi pranata sosial.
·         Mengidentifikasi jenis-jenis pranata sosial.

Alokasi                        :     jam pelajaran (    x pertemuan )

A. Tujuan Pembelajaran      :
Setelah mempelajari materi siswa diharapkan mampu :
  1. Mengidentifikasi jenis-jenis pranata sosial.
  2. Membedakan sumber-sumber pranata sosial.
  3. Mengidentifikasi fungsi pranata sosial.

B. Materi Pembelajaran       :
  1. Pengertian  pranata sosial.
Istilah Pranata Sosial berasal dari Bahasa Inggris, social institution. Ada yang mendefinisikan sebagai lembaga kemasyarakatan, bangunan social bahkan ada yang mengatakan lembaga social.
  1. Fungsi masing-masing pranata sosial.
Adapun fungsi pranata social antara lain :
·   Memberi pedoman pada anggota masuarakat cara bertingkah laku atau bersikap di dalam usaha memenuhi segala kebutuhan hidupnya
·   Menjaga kebutuhan masyarakat dari ancaman perpecahan atau disintegrasi masyarakat
·   Memberikan  pegangan dalam mengadakan system pengendalian sosial
  1. Jenis-jenis pranata sosial.
·   Berdasakan Orientasi Nilai
-          Pranata Sosial Dasar
-          Pranata Sosial Sekunder
·   Berdasarkan peresbarannya
-          Pranata Sosial umum
-          Pranata Sosial khusus
·   Berdasarkan Perkembangannya
-          Pranata Sosial Tidak Sngaja
-          Pranata Sosial Disengaja
·   Berdasarkan Penerimaan Masyarakat
-          Pranata Sosial yang diterima atau Disahkan
-          Pranata yang Tidak Diterima

·   Berdasarkan fungsinya
-          Pranata yang berlaku
-          Pranata yang mengontrol


C. Metode Pengajaran          :
1.                              Interview
2.                              Ceramah
3.                              Diskusi

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran        :
1.   Pertemuan I    
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : Siswa diminta menyebutkan macam-macam organisasi dalam masyarakat.
2.      Motivasi    : Guru menceritakan/mengelompokkan organisasi yang di sebutkan siswa dalam lima macam pranata sosial.
b. Kegiatan Inti.
1.      Tanya jawab tentang pranata keluarga.
2.      Tanya jawab tentang pranata agama.
3.      Tanya jawab tentang pranata ekonomi.
4.      Tanya jawab tentang pranata pendidikan.
5.      Tanya jawab tentang pranata politik
c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Refleksi           : Siswa mengetahui jenis-jenis pranata sosial.

2.   Pertemuan II
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : Bagaimana fungsi dari pranata keluarga, agama, dan pendidikan.
2.      Motivasi    : Guru bercerita tentang kehidupan berkeluarga, bagaimana dan dunia pendidikan.
b. Kegiatan Inti.
1.      Membuat 3 kelompok diskusi.
2.      Setiap kelompok di beri tugas mempelajari fungsi-fungsi pranata sosial.
Kelompok       I    : pranata keluarga
Kelompok       II   : pranata agama
Kelompok       III  : pranata pendidikan
3.      Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi.
4.      setiap kelompok mempresentasikan di depan kelas hasil diskusi.
5.      Tanya jawab tentang perbedaannya.
c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Refleksi           : Siswa menyimpulkan fungsi dan peran pranata keluarga
                                      agama dan pendidikan.



3. Pertemuan III
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : Bagaimana fungsi dari pranata ekonomi dan politik.
2.      Motivasi   : Guru bercerita tentang kehidupan berekonomi dan berpolitik
b. Kegiatan Inti.
1.      Membuat 4 kelompok diskusi.
2.      Setiap kelompok di beri tugas mempelajari fungsi-fungsi pranata sosial.
Kelompok       I    : pranata ekonomi
Kelompok       II   : pranata ekonomi
Kelompok       III  : pranata politik
Kelompok       III  : pranata politik
3.      Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi.
4.      setiap kelompok mempresentasikan di depan kelas hasil diskusi.
5.      Tanya jawab tentang perbedaannya.
c. Penutup
1.      Penilaian
2.      Refleksi           : Siswa menyimpulkan fungsi dan peran pranata keluarga
                                      dan politik.
       
E. Sumber dan Media Pembelajaran.
1.                                                                                                            Buku yang relevan
2.                                                                                                            -

F.  Penilaian Hasil Belajar
1. Tehnik Penilaian
1.      Tes tertulis
2.      Tes Unjuk kerja


2. Bentuk Instrumen
1.      Tes uraian
3. Soal / Insrumen
      Tes Uraian  :
1.      Sebutkan macam-macam pranata sosial ( 5 macam )
2.      Jelaskan fungsi dari masing-masing pranata sosial.
3.      Jelaskan difinisi pranata sosial.
4.      Berikan contoh masing-masing 1 dari macam-macam pranata sosial.



                                                                                    ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................







KUNCI KD 6.2

  1. 5 Macam pranata social :
a.        Pranata Keluarga
b.       Pranata Ekonomi
c.        Pranata Politik
d.       Pranata Pendidikan
e.        Pranata Agama
  1. Fungsi masing – masing pranata social :
a.       Pranata Keluarga
1.      Fungsi reproduksi ( melanjutkan keturunan )
2.      Fungsi Afeksi ( Mencurahkan kasih sayang )
3.      Fungsi Sosialisasi ( mendidik dan membentuk kepribadian )
4.      Fungsi ekonomi ( Memenuhi kebutuhan )
5.      Fungsi Proteksi ( melindungi )
6.      Fungsi Kontrol ( Pengendalian social )
b.      Pranata Ekonomi
Fungsi Produksi
Fungsi Distribusi
Fungsi Konsumsi
c.       Pranata Politik
1.      Memelihara ketertiban dan keamanan wilayah
2.      Melaksanakan kesejahteraan umum dan melaksanakan pelayanan social kebutuhan pokok warga masyarakat
3.      Menjaga dari serangan pihak luar
d.      Pranata Pendidikan
1.      Membantu untuk mengembangkan potensi anak
2.      Membantu anak agar sanggup mencari nafkah bagi kehidupan kelak
3.      Melestarikan kebudayaan
4.      Meningkatkan rasa keindahan dan seni pada anak
5.      Meningkatkan taraf kesehatan melalui olahraga dan ilmu kesehatan
e.       Pranata Agama
1.      Agama merupakan pola keyakinan untuk dapat berkomunikasi / berhubungan dengan Tuhan atau sesama manusia
2.      Memberi dasar perilaku yang baik dan benar
3.      Menyatukan para pemeluknya dalam satu ikatan persaudaraan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Sekolah                                    : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran             : Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas /Semester                       : VIII / 2
Standar Kompetensi     : 6.    Memahami pranata dan penyimpangan  sosial
Kompetensi Dasar      : 6. 3  Mendeskripsikan pengendalian penyimpangan sosial
Indikator                     : 
·      Memberi contoh jenis pengendalian penyimpangan sosial
·      Menjelaskan peran lembaga-lembaga   sosial
Alokasi Waktu             :      x 40 menit (    x  pertemuan )

A       Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran siswa dapat :
1.     Memberi contoh jenis   penyimpangan sosial
2.     Memberi conoth  pengendalian sosial
3.     Menjelaskan peran lembaga – lembaga pengendalian sosial


B       Materi Pembelajaran
1.     Jenis pengendalian penyimpangan  sosial
Desas – desus, Teguran, pendidikan dan Ajaran Agama, Hukuman, Cemoohan, Ostrasisme, Fraudulens, Intimidasi, Kekerasan fisik
2.     Peran lembaga – lembaga pengendalian sosial
·      Kepolisian : Memelihara ketertiban masyarakat
·      Pengadilan : menangani, menyelesaikan serta mengadili dengan berbagai sanksi yang tegas
·      Tokoh Adat : membina dan mengendalikan  sikap dan tingkah laku warga masyarakat agar sesuai dengan aturan – aturan adat.
·      Tokoh Agama : menentang perbuatan yang bertentangan dnegan nilai dan norma agama.
·      Tokoh Masyarakat : pembinaan hubungan sosial masyarakat dan menggakang gotong royong

C       Metode Pembelajaran
1.        Diskusi
1.        Ceramah bervariasi
2.        Tanya jawab

D        Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
2.        Pertemuan 1
a.        Kegiatan Pendahuluan
§   Apersepsi : Siswa diminta menyebutkan jenis – jenis penyimpangan sosial
§   Motivasi : Guru membuat contoh tentang jenis – jenis penyimpangan sosial
b.       Kegiatan Inti
§   Siswa dibagi dalam 5 kelompok
§   Setiap kelompok diberi tugas untuk membuat contoh – contoh jenis – jenis penyimpangan sosial
§   Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi
§   Setiap kelompok mempresentasikan di depan kelas hasil diskusinya
§   Kelompok lain memberikan tanggapan
c.        Kegiatan Penutup
§   Penilaian
§   Refleksi siswa mengetahui jenis – jenis pengendalian sosial

3.        Pertemuan 2
a.        Kegiatan Pendahuluan
§   Apersepsi : Bagaimana jensi – jenis pengendalian sosial
§   Motivasi : Guru memberi contoh aktual jenis penyimpangan sosial dan cara pengendalian penyimpangan sosial
b.       Kegiatan Inti
§   Siswa dibagi menjadi 5 kelompok diskusi
§   Setiap kelompok diberi tugas membuat  contoh pengendalian sosial
§   Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi
§   Setiap kelompok mempresentasikan di depan kelas hasil diskusinya
§   Kelompok lain memberi tanggapan
c         Penutup
§   Penilaian
§   Refleksi : Siswa mengetahui jenis – jenis pengendalian sosial

Pertemuan 3
Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi : Bagaimana jenis – jenis pengendalian sosial ?
Motivasi : Guru memberi contoh lembaga – lembaga pengendalian sosial dan cara pengendalian sosial di sekitar sekolah
Kegiatan Inti
Siswa dibagi menjadi 4 kelompok diskusi
Setiap kelompok diberi tugas untuk mencari peran lembaga – lembaga pengendalian ossial
Setiap kelompok memberi laporan hasil diskusi
Setiap kelompok mempresentasikan di depan hasil akhirnya
Kelompok lain memberi tanggapan
Kegiatan Penutup
Penilaian
Refleksi : Siswa mengetahui peran lembaga – lembaga pengendalian sosial.

E        Sumber dan Media Pembelajaran
1.     Buku IPS kelas VIII yang relevan

F        Penilaian
Teknik
Tes tulis
Tes lisan
Penugasan
Bentuk Instrumen
1.      Tes lisan singkat
2.      Tes Uraian
3.      Pekerjaan rumah



                                                                                    ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................

SOAL KD 6.3

1.            Sebutkan bentuk – bentuk penyimpangan social !


2.            Sebutkan contoh – contoh jenis pengendalian social


3.            Apa tujuan pengendalian social ?





KUNCI KD 6.3

1.      Perkelahian antar pelajar
b.      Penyimpangan seksual
c.       Hubungan seksual di luar nikah
d.      Pencurian dan pembunuhan
e.       Minum – minuman keras
f.       Penyalahgunaan narkoba

2.      a.   Orangtua mendidik anaknya agar menyesuaikan diri  terhadap kaidah dan
                  hukum yang berlaku
b. Seorang guru memimpin beberapa siswanya dalam praktek kerja lapangan


3.      Mengarahkan perilaku masyarakat agar tidak menyimpang dari pola – pola kaidah serta norma hukum yang berlaku dan ajaran agama

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(R P P)
                                                                                         
SMP                                         : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran             : I P S
Kelas / Semester          : VIII / 2
Standar Kompetensi     : 7.    Memahami kegiatan perekonomian Indonesia
Kompetensi Dasar       : 7.1  Mendeskripsikan permasalahan angkatan kerja dan tenaga kerja sebagai sumber daya dalam kegiatan ekonomi serta peranan pemerintah dalam upaya penanggulangannya
Indikator                      :        -Menjelaskan pengertian tenaga kerja, angkatan kerja dan
                                                kesempatan kerja
                                             -  Menganalisis hubungan antara jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja dan pengangguran
                                             -  Mengidentifikasi permasalahan dasar yang berhubungan dengan tenaga kerja di Indonesia (jumlah, mutu, persebaran dan angka pengangguran)
                                             -  Mengidentifikasi dampak pengangguran terhadap keamanan lingkungan
                                             -  Mengidentifikasi peningkatan mutu tenaga kerja
                                             -  mengidentifikasi peranan pemerintah dalam mengatasi masalah tenaga kerja di Indonesia
Alokasi Waktu             :     x    menit (    x pertemuan )



ATujuan Pembelajaran
      Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran siswa dapat :
      1.   Menjelaskan pengertian tenaga kerja
      2.   Menjelaskan pengertian angkatan kerja
      3.   Menjelaskan pengertian kesempatan kerja
      4.   Menganalis hubungan antar jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja, dan pengangguran
      5.   Mengidentifikasi permasalahan dasar yang berhubungan dengan tenaga kerja di Indonesia
            (jumlah,mutu,persebaran dan angka pengangguran)
      6.   Mengidentifikasi dampak pengangguran terhadap keamanan lingkungan
      7.   Mengidentifikasi peningkatan mutu tenaga kerja
      8.   Mengidentifikasi peranan pemerintah dalam mengatasi masalah tenaga kerja di Iindonesia

B.   Materi Pembelajaran
      1.   Pengertian tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja
            Tenaga Kerja : Penduduk di atas 16 tahun atau lebih.
            Angkatan kerja : bagian dari tenaga kerja
      2.   Hubungan antar jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja
            Tenaga kerja = Angkatan Kerja + Bukan Angkatan kerja
      3.   Permasalahan tenaga kerja di Indonesia
Masih banyak ornag yang menganggur, banyak orang yang bekerja tidak sesuai dengan keahliannya, banyak orang yang tidak emnggunakan waktu kerjanya secara penuh, orang yanag bekerja dengan pendapatan rendah.
      4.   Dampak pengangguran terhadap keamanan lingkungan
Permasalahan ketenagakerjaan dapat menimbulkan permasalahan lain, seperti ekonomi, sosial, kejahatan atau politik.
      5.   Peningkatan mutu tenaga kerja
      6.   Peranan pemerintah dalam mengatasi masalah tenaga kerja
Untuk mengatasi permasalahan tenaga kerja, pemerintah telah melakukan hal - hal sebagai berikut :
·      Meningkatkan kualitas tenaga kerja dengan memberikan keahlian dan keterampilan
·      Mendorong usaha wiraswasta dengn memberi pinjaman lunak
·      Melaksanakan program transmigrasi
·      Mengadakan proyek padat karya
·      Memberi kesempatan TKI bekerja di luar negeri


C.  Metode pembelajaran
      1.   Ceramah bervariasi
      2.   Diskusi
      3.   Tanya jawab
      4.   Studi pustaka
      5.   Observasi/pengamatan

DLangkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
      1.   Pertemuan 1
            a.   Pendahuluan
                  -     Apersepsi : Tulislah cita-citamu !
                                           Adakah anggota keluargamu yang belum bekerja ?
                  -     Motivasi :    Siswa diminta menceriterakan cita-citanya pada temannya, kemudian ditanya Kamu ingin bekerja di bidang apa ?
                                            Siswa diminta menceriterakan pekerjaan anggota keluarga lainnya         
     
            b.   Kegiatan Inti :
                  -     Siswa dibagi dalam 3 kelompok
                  -     Setiap kelompok diberi tugas menjelaskan :
                        *    Kelompok 1 : Tenaga kerja terdidik
                        *    Kelompok 2 : Tenaga kerja tidak terdidik
                        *    Kelompok 3 : Tenaga kerja tidak terdidik dan tidak terlatih
                  -     Setiap kelompok mencatat hasil diskusi
                  -     Setiap kelompok harus mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas
                  -     Tanya jawab tentang jenis-jenis tenaga kerja
                  -     Ceramah bervariasi tentang angkatan kerja
                  -     Tanya jawab tentang angkatan kerja
            c.   Penutup
                  -     Penilaian
                  -     Refleksi : siswa mampu menjelaskan perbedaan tenaga kerja terdidik, tidak terdidik dan
                                        tidak terlatih
                                        siswa menyimpulkan pengertian angkatan kerja

      2.   Pertermuan 2                      
            a.   Pendahuluan :
                  -     Apersepsi : Lihat aktifitas orang di sekitar tempat tinggalmu ?
                                           Berapa jumlah penduduk Indonesia saat ini ?
                  -     Motivasi
                        a.   Catat berapa orang yang bekerja !
                        b.   Catat berapa orang yang tidak bekerja !
                        c.   Ceriterakan orang di sekitar tempat tinggalmu yang bekerja sesuai keahliannya!
                                               d.   Ceriterakan orang di sekitar tempat tinggalmu yang bekerja tidak sesuai keahliannya!
            b.   Kegiatan inti :
                  -     Guru membawa kliping kesempatan kerja dan iklan lowongan kerja dari surat kabar
                  -     Siswa menganalisis kliping dan iklan tersebut.
                  -     Tanya jawab kesempatan kerja
                  -     Tanya jawab tentang hubungan jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja, dan pengangguran
            c.   Penutup :
                  -     Penilaian :
                  -     Refleksi  : siswa menyimpulkan pengertian keSMP..........................atan kerja
                         siswa mnyimpulan hubungan jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja,  dan pengangguran
                 
      3.   Pertemuan 3
            a.   Pendahuluan
                  -     Apersepsi :
                        a.   Berapa jumlah orang yang tidak bekerja di sekitar rumahmu ?
                        b.   Amati perbandingan usia produktif antara orang yang bekerja dengan orang yang tidak
                              bekerja di daerah sekitar !
                  -     motivasi :
                        a.   Catatlah penyebab pengangguran yang ada di sekitarmu !
                        b.   Ceriterakan orang di sekitar tempat tinggalmu yang bekerja tidak sesuai dengan
                              keahliannya !
                        c.   Catatlah dan bandingkan dalam prosentase angka pengangguran usia produktif di
                              daerah sekitarmu !

            b.   Kegiatan Inti
                  -     Guru membentuk 4 kelompok
                  -     Setiap kelompok diberi tugas mendiskusikan penyebab dan jenis-jenis pengangguran
                  -     Setiap kelompok mencatat hasil diskusi
                  -     Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi
                  -     Tanya jawab tentang permasalahan dasar yang berhubungan  dengan tenaga kerja di Indonesia
            c.   Penutup
                  -     Penilaian
                  -     Siswa menyimpulkan penyebab dan jenis-jenis pengangguran kesempatan kerja dan penggangguran dan mampu menjelaskan permasalahan dasar yang berhubungan dengan tenaga kerja di Indonesia

      4.   Pertemuan 4
            a.   Pendahuluan
                  -     Apersepsi : Amati usia produktif yang tidak bekerja !
                                           Amankah di daerahmu ?
Motivasi : Catatlah persebaran penduduk usia produktif yang tidak bekerja di sekitar
                       tempat tinggalmu !
                                         Lihat dan catat kegiatan pengangguran  di daerahmu !
                                        
            b.   Kegiatan Inti
                  -     Ceramah bervariasi
                  -     Tanya jawab persebaran dan angka pengangguran di setiap daerah di Indonesia yang tidak sama
                  -     Mencatat dari buku sumber/ceramah tentang persebaran dan angka pengangguran berdasarkan angka pengangguran tertinggi
                  -     Siswa dibagi menjadi 5 kelompok
                  -     Setiap kelompok diberi tugas mendiskusikan dampak pengangguran
                  -     Setiap kelompok mencatat hasil diskusi
Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi
Tanya jawab tentang peranan pemerintah dalam mengatasi masalah tenaga kerja
            c.   Penutup
                  -     Penilaian
                  -     Refleksi : Siswa mampu menyimpulkan daerah dan angka pengangguran tertingi
                                        Siswa mampu menjelaskan dampak pengangguran
     
E.   Sumber dan Media Pembelajaran
      1.   Klipping                                               4.         Lembar Penilaian
      2.   Buku Sumber                                       5.         Kertas HVS
      3.   Surat kabar                                                      6.         OHP

F.   Penilaian
      1.   Teknik penilaian
            a.   tes tertulis
            b.   tes lesan

      2.   Bentuk instrumen
            a.   tes uraian
            b.   tes identifikasi
      3.   Soal/instrumen :
            a.   tes tertulis
                  1.   a. Jelaskan pengertian tenaga kerja !
                        b. Jelaskan pengertian angkatan kerja !
                        c. Jelaskan pengertian kesempatan kerja !

                                          2.   Bagaimanakah hubungan antara jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja dan pengangguran!
                  3.   Sebutkan jenis-jenis pengangguran !
                  4.   Sebutkan dampak negatif pengangguran !
                  5.   Jelaskan cara meningkatkan mutu tenaga kerja !
                  6.   jelaskan peran pemerintah dalam mengatasi masalah tenaga kerja !
            b.   Tes identifikasi:
                  Catat hasil pengamatan tentang angka pengangguran dan persebarannya di daerah tempat
                  tinggalmu dalam bentuk tabel. Diurutkan dari daerah dengan angka pengangguran terting-
                  gi !


                                                                                    ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................



















KUNCI KD 7.1


  1. a.   Tenaga kerja adalah mereka yang usianya diantara 15 Th – 64 Th yang siap 
      dan bisa bekerja jika ada permintaan kerja
b.   Angkatan kerja adalah mereka yang beusia 15 Th – 64 Th yang siap bekerja dan ingin bekerja jika ada permintaan kerja
c.   Kesempatan kerja adalah suatu keadaan yang menggambarkan tersedianya lapangan kerja yang diisi oleh pencari kerja

  1. Jumlah penduduk berpengaruh terhadap jumlah angkatan kerja, namun apabila tidak diimbangi terhdapp kesempatan kerja yang memadai akan menimbulkan banyak pengangguran

  1. Sering terjadi penyimpangan – penyimpangan terhadap norma – norma hukum

  1. a. Melalui pendidikan kejuruan yang memadai
b. Melalui pelatihan balai latihan kerja

  1. Pemerintah turut campur tangan dalam penanganan ketenagakerjaan di Indonesia melalui departemen tenaga kerja dan transmigrasi untuk melaksanakan perundnag – undnagan ketenagakerjaan


















RENCANA PELAKASANAAN PEMBELAJARAN



SMP                            :  SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran            :  Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas/Semester            :  VIII/II
Standart Kompetensi  :  7.  Memahami kegiatan perekonomian di Indonesia
Kompetensi Dasar       :  7.2.  Mendiskripsikan pelaku-pelaku ekonomi dalam sistem
                                               perekonomian Indonesia.
Indikator                     :  1.   Mendiskripsikan arti sistem perekonomian dan macam - macamnya.
2.      Mengidentifikasi kebaikan dan kelemahan macam-macam sistem ekonomi.
3.      Mengidentifikasi ciri-ciri utama perekonomian Indonesia.
4.      Mengidentifikasi kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian Indonesia.
Alokasi Waktu            :      jam pelajaran



A.  TUJUAN PEMBELAJARAN
      Setelah selesai melakukan kegiaan pembelajaran siswa dapat :
1.      Menjelaskan arti sistem perekonomian.
2.      Menjelaskan macam-macam sistem perekonomian.
3.      Mengidentifikasi kebaikan macam-macam sistem perekonomian.
4.      Mengidentifikasi kelemahan macam-macam sistem perekonomian.
5.      Mengidentifikasi ciri-ciri utama perekonomian Indonesia.
6.      Mengidentifikasi ciri-ciri negatif yang harus dihindarkan dalam sistrm perekonomian Indonesia.
7.      Mengidentifikasi kebaikan sistem perekonomian Indonesia.
8.      Mengidentifikasi kelemahan sistem perekonomian Indonesia.

B.  MATERI PEMBELAJARAN
1.      Sistem perekonomian Indonesia.
Dalam system kegiatan ekonomi ada tiga unsur atau komponen , yaitu komponen produksi, distribusi dan konsumsi.
System ekonomi yang berlaku di dunia dikelompokkan  menjadi system ekonomi kapitalis, sosialis dan campuran.
2.      Pelaku kegiatan perekonomian.
Pelaku kegiatan ekonomi di Indonesai dapat dikelompokkan menjadi tiga, yaitu Badan Usaha Milik Negara ( BUMN ), Badan Usaha Milik Swasta, dan Koperasi.


3.      Ciri-ciri  perekonomian Indonesia.
Ciri – ciri BUMN :      -    Sebagian besar / seluruh modal milik pemerintah
-          Semua kegiatan dikuasai oleh pemerintah
-          Pemegang hak atas segala kekayaan usaha ada di tangan pemerintah
-          Pemerintah mempunyai wewenang dalam menetapkan kebijakan dalam badan usaha
-          Segala hak, kewajiban, dan tanggung jawab sepenuhnya ada di tangan pemerintah
-          Pengawasan terhadap badan usaha dilakukan oleh alat perlengkapan pemerintah yang berwenang.  
            Ciri – cirri badan usaha milik swasta :
-          Modal sepenuhnya berasal dari swasta
-          Keuntungan dan kerugian menjadi tanggung jawab pemilik
-          Berhasil tidaknya usaha tergantung pada kemampuan pemilik dalam mengelolanya
            Ciri – cirri Koperasi : -     Koperasi merupakan badan usaha
-          Anggota koperasi adalah orang – orang atau Badan hokum Koperasi
4.      Kebaikan dan kelemahan perekonomian Indonesia.

C.  METODE PEMBELAJARAN
1.   Ceramah bervariasi
2.   Diskusi
3.   Studi pustaka
4.   Tanya jawab
5.   Observasi

D.  LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
1.   Pertemuan I
      a.   Pendahuluan
            1.   Apersepsi  : Apa yang kamu lakukan tentang sistem perekonomian?
            2.   Motivasi   : Catatlah apa yang kamu tahu tentang perekonomian dari buku atau media lainnya.
      b.   Kegiatan Inti
            1.   Siswa dibagi dalam 5 kelompok.
            2.   Setiap kelompok diberi tugas :
                  *)  Kelompok 1 dan 2 mendiskusikan sistem perekonomian.
                  *)  Kelompok 3 : mendiskusikan sistem ekonomi liberal.
                  *)  Kelompok 4 : mendiskusikan sistem ekonomi sosial.
                  *)  Kelompok 5 : mendiskusikan sistem ekonomi campuran.
            4.   Setiap kelompok mencatat hasil diskusi.
            5.   Setiap kelompok harus mempresentasikan hasil di depan kelas.
      c.   Penutup
            1.   Penilaian
            2.   Refleksi : Sistem mampu menyimpulkan arti dan macam-macam
                                  perekonomian.
2.   Pertemuan II
a.   Pendahuluan
      1.   Apersepsi : Berikan contoh kemajuan ekonomi di Jepang!
      2.   Motivasi :
            *) Coba renungkan seandainya perekonomian Indonesia setara dengan Jepang!
            *)   Apa yang harus kita lakukan agar setara dengan Jepang?
b.   Kegiatan Inti
      1.   Ceramah bervariasi dan tanya jawab tentang kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian yang ada di dunia.
      2.   Dengan membaca literatur / buku sumber siswa diminta mencatat.
            Contoh : Negara –negara dengan perekonomian yang dianut.
      c.   Penutup
            1.   Penilaian
               2.   Refleksi : Siswa mampu menjelaskan kelebihan dan kelemahan masing-masing sistem perekonomian.

3.   Pertemuan III
a.   Pendahuluan
            1.   Apersepsi : Menurut kalian Indonesia cocok menggunakan sistem perekonomian yang mana?
      2.   Motivasi :  *)   Coba analisa kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian!
                              *)   Kearah manakah perekonomian Indonesia sekarang!
b.   Kegiatan Inti
      1.   Siswa mendiskusikan dalm kelompoknya masing-masing tentang ciri-ciri utama perekonomian Indonesia.
      2.   Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi.
      c.   Penutup
            1.   Penilaian
               2.   Refleksi : Siswa mampu menyimpulkan ciri-ciri perekonomian Indonesia.
4.   Pertemuan IV
a.   Pendahuluan
               1.   Apersepsi : Tanya jawab tentang kebaikan sistem perekonomian Indonesia.
      2.   Motivasi :
b.   Kegiatan Inti
      1.   Ceramah bervriasi dan tanya jawab tentang kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian Indonesia.
      2.   Melalui ceramah dan tanya jawab siswa diminta menganalisa kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian Indonesia.
      c.   Penutup
            1.   Penilaian
               2.   Refleksi : Siswa mampu menyimpulkan kebaikan dan keburukan sistem perekonomian Indonesia.

E.  SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
1.   Guru P.S. Ekonomi
2.   Buku materi

F.   PENILAIAN HASIL BELAJAR
1.   Tehnik Penilaian
      *)  Tes tertulis
      *)  Tes lisan
      *)  Penugasan
2.   Bentuk Instrumen
      *)  Tes uraian
      *)  Lembar pertanyaan
      *)  Pekerjaan rumah
                                                                                     ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................
SOAL KD 7.2


1.            Jelaskan pengertian system ekonomi liberal ?


2.            Jelaskan system ekonomi Indonesia dengan system ekonomi di Negara barat !


3.            Bagaimana sitem perekonomian di Indonesia ?




KUNCI KD 7.2
1.            Sistem Ekonomi Liberalisme adalah suatu system ekoomi yang memberikan kebebasan penuh kepada  setiap individu untuk bersaing mengejar keuntungan yang sebesar – besarnya

2.            Sistem ekonomi Indonesia dijiwai dan diarahkan oleh Pancasila , UUD 1945 dan GBHN sedangkan system ekonomi Negara baarat dipengaruhi oleh ideology yang dianut masing – masing Negara misalnya liberalisme, komunis dan sebagainya

3.            Sistem perekonomian di Indonesia adlaah system ekonomi kerakyatan yang berlandaskan Pancasila yang bertujuan menjamin kesempatan yang sama dalam berusaha, bekerja, perlindungan hak – hak konsumen serta perlakuan yang adil bagi seluruh rakyat Indonesia













RENCANA PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN



SMP / MTs                  : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran            :  Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas / Semester          : VIII / II
Standar Kompetensi   : 7. Memahami kegiatan Perekonomian Indonesia.
Kompetensi Dasar       : 7.3. Mendeskripsikan fungsi pajak dalam perekonomian
         Indonesia.
Indikator                     :
·         Mendefinisikan pengertian pajak dan retribusi.
·         Mengidentifikasi sifat dan penetapan tarif pajak tidak langsung .
·         Membedakan pajak langsung dengan pajak tidak langsung.
·         Membedakan perbedaan pajak pusat dengan pajak daerah beserta contohnya.
·         Merumuskan fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan suatu negara.
·         Menjelaskan jenis-jenis pajak yang ditanggung oleh keluarga.
·         Mengidentifikasi sanksi-sanksi terhadap wajib pajak yang melalaikan kewajibannya.
Alokasi                        :    jam pelajaran (     x pertemuan )


A. Tujuan Pembelajaran      :
Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran siswa dapat :
  1. Merumuskan pengertian pajak dan retribusi.
  2. Mengidentifikasi sifat dan penetapan tarif pajak tidak langsung .
  3. Membedakan pajak langsung dengan pajak tidak langsung.
  4. Menjelaskan perbedaan pajak pusat dengan pajak daerah beserta contohnya.
  5. Mengidentifikasi unsur-unsur pajak.
  6. Menjelaskan fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan suatu negara.
  7. Mengidentifikasi jenis-jenis pajak yang ditanggung oleh keluarga.
  8. Mengidentifikasi sanksi-sanksi terhadap wajib pajak yang melalaikan kewajibannya.

B. Materi Pembelajaran       :
  1. Pengertian pajak dan retribusi.
Pajak merupakan iuran dari rakyat ke kas Negara berdasarkan undang – undang dengan tidak mendapat imbalan yang langsung dapat ditunjuk.
Retribusi : kontribusi langsung dapat dinikmati oleh pembayar retribusi
  1. Pajak dan fungsinya bagi perekonomian nasional.
Fungsi pajak :
·         Fungsi Budgetair : membayar gaji pegawai, membangun sekolah, membuat jalan, memberikan pelatihan kepada pegawai
·         Fungsi Mengatur : Untuk mengurangi konsumsi minuman keras dikenakan pajak tinggi, untuk mengurangi gaya hidup konsumtif, ditetapkan pajak yang tinggi untuk barang – barang mewah
  1. Perbedaan pajak langsung dengan pajak tidak langsung.
Pajak langusng : pajak yang harus dipikul sendiri o leh wajib pajak dan tidak dapat dibebankan atau dilimpahkan kepad aorang lain
Pajak tidak langsung : pajak yang dapat dibebankan atau dilimpahkan kepada orang lain.
  1. Perbedaan pajak pusat dan pajak daerah
Pajak pusat : pajak yang dipungut oleh pemerintah pusat dan digunakan untuk membiayai rumah tangga negara
Pajak daerah : pajak yang dipungut oelh pemrintah daerah dan digunakan untuk membiayai kebutuhan rumah tangga daerah
  1. Fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan suatu negara.
  2. Jenis-jenis pajak yang ditanggung oleh keluarga.
Jenis-jenis pajak yang ditanggung oleh keluarga adalah  Pajak penghasilan ( PPh ) serta pajak bumi dan bangunan
  1. Sanksi-sanksi terhadap wajib pajak yang melalaikan kewajibannya.
Denda

C. Metode Pengajaran          :
  1. Interview
  2. Ceramah bervariasi
  3. Diskusi
  4. Tanya Jawab
  5. Simulasi
  6. Inquiry

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran        :
1.   Pertemuan I
Materi   : - pengertian pajak dan retribusi          
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : jelaskan pengertian pajak dan retribusi.
2.      Motivasi dengan mengajukan pertanyaan misalnya :
-    Mengamati contoh pajak yang ada di keluarga.
-    Memberikan contoh retribusi yang ada di masyarakat.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memandu siswa untuk melaksanakan diskusi dan semua kelompok di persilahkan untuk mengatur tempat duduk, pembagian tugas menulis dan hasil diskusi dan berdiskusi.
2.      Masing-masing kelompok mendiskusikan tentang :
-          Pengertian pajak dan retribusi.
3.      Mempresentasikan hasil diskusi dan masing-masing kelompok.
4.      Melakukan penilaian dari hasil pengamatan pelaksanaan disksui dan presentasi.
c. Penutup
1.      Membuat kesimpulan bersama-sama dari hasil diskusi.
2.      Melakukan tes atau pertanyaan yang berhubungan dengan materi di atas.
3.      Memberikan tugas individu agar siswa menyebutkan contoh pajak dan contoh retribusi.
           
2.   Pertemuan II 
Materi   : - pajak dan fungsinya bagi perekonomian Indonesia.   
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : memperlihatkan contoh pajak dalam perekonomian nasional.
2.      Motivasi dengan mengajukan pertanyaan misalnya :
-    Mengajak siswa untuk menjelaskan pengertian pajak.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memandu siswa untuk memeriksa kehadiran siswa.
2.      menjelaskan pengerrtian pajak.
3.      Guru menjelaskan fenomena pajak yang terjadi dalam keluarga, masyarakat dalam perekonomian nasional.
4.      Guru menjelaskan fungsi pajak bagi perekonomian nasional.
c. Penutup
1.      Membuat kesimpulan bersama-sama tentang pajak dan fungsinya bagi perekonomian nasional.
2.      Tanya jawab guru dan siswa tentang fungsi pajak.

3. Pertemuan III.
Materi   : - perbedaan pajak langsung dengan pajak tidak langsung.
                - perbedaan pajak pusat dan pajak daerah.
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : menjelaskan fungsi pajak dan contoh macam-macam pajak.
2.      Motivasi dengan mengajukan pertanyaan misalnya :
-    Mengajak siswa menyebutkan contoh pajak langsung dan tidak langsung.
-    Mengajak siswa menyebutkan contoh pajak pusat dan pajak daerah.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memandu siswa untuk melaksanakan diskusi dan semua kelompok dipersilakan untuk mengatur tempat duduk, pembagian tugas, menulis hasil diskusi dan berdiskusi.
2.      Membagi 4 kelompok diskusi masing-masing kelompok :
Kelompok       I   : membahas pajak langsung
Kelompok       II  : membahas pajak tidak langsung
Kelompok       III : membahas pajak pusat
Kelompok       IV : membahas pajak daerah
3.      Mempresentasikan hasil diskusi dan masing-masing kelompok.
4.      Melakukan penilaian dari hasil pengamatan pelaksanaan disksui dan presentasi.
c. Penutup
1.      Membuat kesimpulan bersama-sama dari hasil diskusi.
2.      Melakukan tes atau pertanyaan yang berhubungan dengan materi di atas.
3.      Guru membuat kesimpulan tentang perbedaan pajak pusat dan daerah.
4.      Memberikan tugas individu agar siswa menyebutkan contoh pajak langsung dan pajak tidak langsung, menyeburkan contoh pajak pusat dan contoh pajak daerah.
 4. Pertemuan IV.
Materi   : - fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan suatu negara.
                - jenis-jenis pajak yang ditanggung oleh keluarga
                - sanksi-sanksi.
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : jelaskan fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan perekonomian nasional.
2.      Motivasi dengan mengajukan pertanyaan misalnya :
-    Memberi contoh pajak yang ditanggung keluarga dan sanksi untuk di tanggung keluarga dan sanksi untuk menindak wajib pajak yang lalai membayar pajak.
b. Kegiatan Inti.
1.      Guru memandu siswa untuk melaksanakan diskusi dan membagi siswa dalam 3 kelompok.
Kelompok       I   : membahas fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan suatu negara.
Kelompok       II  : membahas fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan suatu negara.
Kelompok       III : membahas jenis-jenis pajak yang ditanggung oleh keluarga.
Kelompok       IV : membahas sanksi bagi wajib pajak yang lalai membayar pajak.
c. Penutup
1.      Membuat kesimpulan bersamadari hasil diskusi tentang :
-          fungsi dan peranan pajak dalam kehidupan negara.
-          Jenis-jenis pajak serta sanksi-sanksi yang dikenakan oleh wajib pajak yang lalai dalam membayar pajak.
2.      Melakukan tes atau pertanyaan yang berhubungan dengan materi di atas.
3.      Memberikan tugas individu agar siswa menyebutkan contoh pajak yang ada di keluarga masing-masing.

E. Sumber dan Media Pembelajaran.
1.                                                                                                            buku yang relevan
2.                                                                                                            lingkungan masyarakat
3.                                                                                                            lingkungan keluarga

F.  Penilaian Hasil Belajar
1. Tehnik
1.      Tes lesan
2.      Tes tertulis
3.      Penugasan
2. Bentuk Instrumen
1.      Daftar pertanyaan
2.      Pekerjaan rumah
3.      Isian singkat
3. Instrumen
1.      Jelaskan pengertian pajak?
2.      Apa yang dimaksud dengan tarif pajak?
3.      Apa perbedaan pajak langsung dan pajak tidak langsung?
4.      Jelaskan perbedaan pajak pusat dan pajak daerah?
5.      Jelaskan fungsi pajak bagi suatu negara?
6.      Sebutkan jenis-jenis pajak yang biasa di bayar oleh keluargamu?
7.      Apakah sanksi yang diberikan wajib pajak yang lalai membayar pajak?

                                                                                    ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................
KUNCI KD 7.3
  1. Pajak adalah iuran wajib dari rakyat kepada Negara berdasarkan UU dengan tidak menerima imbalan jasa secara langsung

  1. Jumlah yang harus dibayar oleh wajib pajak kepada pemerintah

  1. Pajak langsung yaitu pajak yang harus dipikul sendiri oleh wajib pajak dan tidak dapat dilimpahkan epada pihak lain.

  1. Pajak pusat adalah pajak yang dipungut oleh pemerintah pusat dan digunakan untuk membiayai rumah tangga Negara. Pajak daerah adalah pajak yang dipungut oleh pemerintah daerah dan digunakan untuk membiayai rumah tangga daerah

  1. Fungsi pajak adalah sebagai sumber pendapatan Negara dan sebagai alat untuk mengatur kegiatan ekonomi

  1. Pajak bumi dan bangunan, pajak penghasilan

  1. Denda



























RENCANA PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN



SMP / MTs                  : SMP ........... ...........................
Mata Pelajaran            :  Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas / Semester          : VIII / II
Standar Kompetensi   : 7. Memahami kegiatan Perekonomian Indonesia.
Kompetensi Dasar       :7.4. Mendeskripsikan permintaan dan penawaran serta terbentuknya harga pasar.
Indikator                     :
·         Mendeskripsikan pengertian dan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan barang/jasa.
·         Menjelaskan hubungan antara permintaan barang/jasa dengan harga barang/jasa tersebut.
·         Mendefinisikan hokum permintaan.
·         Menjelaskan tentang berlakunya hukum permintaan itu cateris paribus.
·         Mendefinisikan pengertian penawaran dan faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran barang/jasa.
·         Mengidentifikasi keterkaitan antara penawaran dengan harga barang yang ditawarkan.
·         Mendeskripsikan kurva penawaran.
·         Menjelaskan pengertian harga.
·         Mendeskripsikan macam-macam harga (termasuk harga yang ditetapkan oleh pemerintah)
·         Mengidentifikasi hubungan antara permintaan dengan penawaran yang digambarkan dalam bentuk kurva harga keseimbangan.
Alokasi                        :    jam pelajaran (     x pertemuan )


A. Tujuan Pembelajaran      :
Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran siswa dapat :
  1. Merumuskan pengertian dan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan.
  2. Menjelaskan hubungan antara permintaan barang/jasa dengan harga barang/jasa dan membuat kurva permintaan.
  3. Mendiskusikan hukum permintaan.
  4. Mendiskusikan tentang cateris paribus.
  5. Mendiskusikan pengertian penawaran dan faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran.
  6. Mendiskusikan hubungan antara penawaran dengan harga barang.
  7. membuat kurva penawaran.dan hukum penawaran.
  8. merumuskan pengertian harga.
  9. Mendiskusikan macam-macam harga dan penetapan harga oleh pemerintah.
  10. Kurva harga keseimbangan.

B. Materi Pembelajaran       :
  1. Pengertian dan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan barang/jasa.
  2. Penawaran barang dan jasa.
  3. Hukum permintaan.
  4. Terbentuknya harga.
  5. Pengertian penawaran dan faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran barang/jasa.
  6. Keterkaitan antara penawaran dengan harga barang.
  7. Kurva penawaran.
  8. Pengertian harga.
  9. Macam-macam harga .
  10. Hubungan antara permintaan dnegan penawaran yang digambarkan dalam bentuk kurva harga keseimbangan  .

C. Metode Pengajaran          :
  1. Ceramah
  2. Diskusi
  3. Inquiry
  4. Tanya Jawab

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran        :
1.   Pertemuan I
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : Berilah 3 contoh barang yang dibeli siswa di koperasi sekolahnya.
2.      Motivasi      : mengamati aktivitas yang dilakukan oleh manusia di pasar.
b. Kegiatan Inti.
1.      Siswa di bagi dalam 4 kelompok.
2.      Setiap kelompok di beri tugas untuk mendiskusikan :
Kelompok       I   : macam-macam kebutuhan dan pengertian permintaan
Kelompok       II  : faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan
Kelompok       III : membuat daftar barang dan harga
Kelompok       IV : hubungan antara permintaan barang dan harga barang.
3.      Setiap kelompok membuat hasil laporan diskusi.
4.      Setiap kelompok mempresentasikan di depan kelas..
c. Penutup
1.      Penilaian.
2.      Refleksi  ; siswa menyimpulkan mengenai pengertian permintaan dan faktor permintaan.
2.   Pertemuan II 
      a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : berilah 2 faktor yang mempengaruhi permintaan.
2.      Motivasi    : menyampaikan tujuan pembelajaran kompetensi dasar yang ingin di capai.
b. Kegiatan Inti.
1.      Siswa mendiskusikan dalam kelompokmya masing-masing tentang hukum permintaan dan cateris paribus.
2.      masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi.
c. Penutup
1.      Membuat kesimpulan bersama-sama dari hasil diskusi.

3. Pertemuan III.
a. Pendahuluan            :
1.Apersepsi  : buatlah 5 contoh barang-barang yang dijual di koperasi sekolah.
2.Motivasi    : siswa di ajak mengamati transaksi jual beli yang terjadi di pasar.
b. Kegiatan Inti.
1.Diskusi tentang penawaran dan faktor penawaran dalam 2 kelompok di kelas.
2.Diskusi tentang hubungan antara penawaran dan harga barang dalam 2 kelompok di kelas.
3.Masing-masing kelompok membuat kurva penawaran dan data yang disajikan oleh guru.
4.Membuat laporan hasil diskusi.
c. Penutup
1.      Guru membuat kesimpulan dan membuat kurva penawaran yang benar.
2.      Guru memberikan tugas siswa membuat kurva permintaan dan penawaran dengan di sediakan data.
 4. Pertemuan IV.
a. Pendahuluan            :
1.      Apersepsi  : tanya jawab tentang harga barang yang di beli.
2.      Motivasi    : cerita mengenai harga eceran tertinggi ( HET )
b. Kegiatan Inti.
1.      Diskusi macam-macam harga dan penetapan harga oleh pemerintah.
2.      Tanya jawab tentang pengertian harga.
3.      Membuat harga keseimbangan.
4.      Membuat laporan hasil diskusi.
c. Penutup
1.      Guru membuat kesimpulan dan membuat kurva penawaran yang benar.
2.      Guru memberikan tugas siswa membuat harga keseimbangan.
E. Sumber dan Media Pembelajaran.
1.                                                                                                            buku yang relevan
2.                                                                                                            lingkungan sekolah
3.                                                                                                            lingkungan pasar
F.  Penilaian Hasil Belajar
1. Tehnik penilian
1.      Tes tertulis
2.      Tes lesan
3.      Penugasan
2. Bentuk Instrumen
1.      tes uraian
2.      hasil diskusi
3.      hasil presentasi
4.      tugas
                                                                                    ...........................,   ......................
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP / MTs..............



.........................................
NIP. ...........................

Guru Mata Pelajaran



...........................
NIP. ...........................
SOAL KD 7.4


1.      Bagaimana bunyi hukum permintaan ?

2.      Sebutkan factor yang mempengaruhi permintaan !

3.      Apa yang dimaksud dengan permintaan potensial ?

4.      Apa yan dimaksud dengan harga keseimbangan ?







KUNCI KD 7.4
  1. Permintaan itu berbadning terbalik dengan harga barang

  1. Kesenangan terhadap suatu barang, harga dan tingkat pendapatan

  1. Permintaan konsumen terhadap barang dan jasa yang disertai dengan daya beli atau kemampuan membayar

Harga yang terbentuk karena kesepakatan antara penjual
Title : RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Description : --> RENCANA PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN SMP / MTs                  : SMP ........... ........

0 Response to "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN"

Posting Komentar